Buku LKPD Berdiferensiasi Pendidikan Pancasila Fase C1
Deskripsi Buku 1.Buku Cetak Full Color (4 Warna) 2.Hal Romawi 9, Hal Isi 127, Total Halaman 136 3.Ukuran Buku A4 4.Penulis : I Ketut Ngurah Ardiawan 5.ISBN : (Masih Dalam Proses) Sipnosis Buku Penulisan Buku LKPD ini disusun berdasarkan CP (Capaian Pembelajaran) yang sudah ditetapkan berdasarkan surat keputusan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kemenristek No. 033/H/KR/2022. Tujuan utama dari penulisan Buku LKPD ini adalah memberikan pegangan guru dalam seluruh rangkaian kegiatan pembelajaran Pendidikan Pancasila di dalam kelas. Isi LKPD terdiri dari 4 elemen empat pilar kebangsaan yaitu Pancasila,...
Komentar
Posting Komentar